Blog tentang Internet, Software, Android dan Blog

13/05/15

Cara Mudah Mengatasi Virus .Ink Windows 7

Cara Mudah Mengatasi Virus Ink Windows 7
Cara Membasmi Virus Ink yang Ada di Laptop / Komputer - TeknoIn - Virus sudah menjadi penyakit bagi kita. Tidak hanya pada manusia, tapi juga pada barang - barang elektronik seperti laptop dan Hp. Penyebab laptop bisa virus biasanya karena lemahnya antivirus karena jarang di update, mencolokkan flashdisk yang bevirus, menginstall file tanpa adanya pertimbangan, dan lain sebagainya. Jadi saya kemarin menangani kasus dimana laptop teman saya terkena virus. Virus ini dimanakan virus .ink, dimana semua software yang ada pada komputer atau laptop Anda jika di klik berubah menjadi gambar. Sebenarnya file Anda tidak hilang, hanya saja shorcut Anda berubah menjadi bentuk ektensi .ink. Akan tetapi, jika Anda mengunjungi file asli shorcut tersebut, software tetap masih bisa digunakan. Lalu, apa yang harus kita lakukan untuk mengatasi virus .ink ini? Berikut ini saya jabarkan bagaimana cara mengatasinya, selamat mencoba ^^

Cara 1 : Trik pertama membasmi virus Ink dari laptop 

  • Ketik regedit pada start windows
  • Doubble Klik HKEY_CURRENT_USER
  • Doubble Klik Software
  • Doubble Klik Microsoft
  • Doubble Klik Windows
  • Doubble Klik CurrentVersion
  • Doubble Klik Explorer
  • Doubble Klik FileExts
  • Doubble Klik .lnk
  • Klik  OpenWithList, pada jendela sebelah kanan hapus selain ==> (Default) Type : REG_SZ
  • Klik OpenWithProgids, pada jendela sebelah kanan hapus selain ==> (Default) Type : REG_SZ dan lnkfile Type : REG_NONE.
  • Klik Kanan UserChoice, klik delete, klik yes.
  • Restart

Cara 2 : Trik Kedua membasmi virus Ink melalui CMD


Untuk cara kedua Anda bisa mengunjungi blog yang satu ini cara menghilangkan virus ink pada laptop Anda

Bagaimana sudah berhasil menghilangkan virus ink di dalam komputer?
Sekian artikel saya tentang trik membasmi virus di dalam komputer, semoga bermanfaat ^^

Share on Facebook
Share on Twitter
Share on Google+

Related : Cara Mudah Mengatasi Virus .Ink Windows 7

0 komentar:

Posting Komentar